Babat toman /Muba.Sibanews.com, –
Pantarlih adalah petugas yang dibentuk oleh PPS atau PPLN untuk melakukan pendaftaran dan pemutakhiran data pemilih.Tugas Pantarlih nantinya akan melakukan pencocokan dan penelitian atau Coklit yakni kegiatan yang dilakukan oleh Pantarlih dalam Pemutakhiran Data Pemilih dengan cara mendatangi Pemilih secara langsung.
Dalam melakukan ini Anggota PPK kecamatan Babat toman Melantik pantarli tersebut,Berlansung diaulah kantor kelurahan Mangun Jaya kecamatan Babat Toman dihadiri oleh, Lurah Kelurahan Mangun Jaya, PKD yang Bernama Eko, PPK kecamatan Babat Toman Suriadi.pada (Minggu 12/02/2023).
Pelantikan pantarli sebanyak 15 orang masing2 1 tps 1 orgvg.dan Sekaligus bimtek pantarli setelah itu melakukan coklit kerumah2 warga.
Pada kesempatan itu ketua PPS mangun Vortuna melaui Anggota PPK Kecamatan Babat Toman (Suriadi Alpati ) sebelum melatik dan membacakan isi sumpah jabatan terhadap peserta pantarli tersebut ia mengatakan.
“Bahwasyahnya sumpah ini, pada hakikatnya mengandung arti tanggung jawa peserta yang dilantik hari ini kepada bangsa dan Negara Republik Indonesia. Ini merupakan tanggung jawab menyalamatkan pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, juga merupakan tanggung jawab demi tegaknya Demokrasi dinegara republik indonesia,serta tanggung jawab dalam melaksanakan kode etik penyelegara Pemilu,terkhusunya diwilayah kecamatan Babat toman tegasnya.
Pada kesempatan itu juga ia mengatakan,
sumpah jabatan ini merupakan pernyataan seseorang dari lubuk hati yang paling dalam,untuk melakukan sesuatu atau tidak melakukan sesuatu atas dasar kesadaran.
yang mana dalam sumpah ini disaksikan oleh kita semua yang hadir disini dan lebih utama akan dipertanggung jawabkan nantinya disisi Allah Swt.sambungnya,
Pada kesempatan itu juga Supriadi Alpatih berharap kepada pantarli ,yang baru dilantik agar selalu berkoodinasi,serta menjadi pantarli yang beritegritas dan netral.
“Harapan kami terhadap pantarli yg di lantik untuk selalu berkoordinasi dalam semua keputusan ,dan jadila pantarli yang berintegritas dan netral.Kami juga selalu Minta bimbingan arahan,Bahkan teguran jika kami salah dan keliruh.tutupnya.(Katada.)