Polres Banyuasin Gelar Rakor Linsek Kesiapan Operasi Ketupat Musi 2024

Kesempatan yang sama, Dandim 0430/Banyuasin menyampaikan bahwa
telah menyiapkan antisipasi kemungkinan hal-hal yang tejadi pada saat pelaksanaan Operasi Ketupat Musi 2024 dan siap mengirimkan personil dandim 0430 sebanyak 20 personil.

Kemudian Kasat Lantas AKP Indorowono SH MSi menyampaikan, Area rawan macet (Rambutan, Jakabaring Aelatan, KM 12, KM 52, Betung, simpang SPBU Sukajadi, simpang Semuntul Sukamoro, Simpang Air Baru, simpang Tugu Polwan

Dia menerangkan, Faktor penyebab kemacetan perkembangan pemukiman yang cukup signifikan di seputaran jalintim khususnya Kecamatan Talang Kelapa dan Kecamatan Betung, volume kendaraan meningkat pada jam padat

“Upaya yang dilakukan dalam rangka kemacetan di jalintim Palembang-Betung yakni penempatan personel lantas dan di bantu dengan personel Pos Pam mensosialisasikan jalur alternatif menuju Betung maupun Jambi dengan melalui jalur Prabumulih, dan mensosialisasi masyarakat agar tidak melawan arus jalan,” ungkap dia. (Adm)

Share Medsos

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Sorry, you can't copy this post